Pengembangan Sistem Informasi Instruktur dan Tenaga Pelatihan di Kementerian Ketenagakerjaan Republik Indonesia
Sistem Informasi Instruktur dan Tenaga Pelatihan yang disingkat dengan Sintala, di kembangkan seiring dengan perlunya supporting sistem dalam memberikan informasi yang valid dan cepat. Dengan pertimbangan tersebut Direktorat Bina Intala merasa perlu untuk membuat sistem database yang dapat mengakomodir informasi terkait data-data instruktur atau tenaga pelatihan. Pada tampilan sistem ini akan memuat tampilan-tampilan berupa masuk […]