SIMPEG : Sistem Informasi Kepegawaian, adalah aplikasi yang dirancang guna menangani suluruh kepengurusan administrasi terkait pegawai di suatu instansi/ organisasi. Dengan danya aplikasi SIMPEG pegawai menjadi lebih mudah dan cepat dalam mengelola dokumen maupun urusan lain yang berkaitan dengan kepegawaian, sebagai contoh ketika pegawai mengurus dokumen administrasi kenaikan pangkat, proses menjadi semakin mudah karena semua dokumen sudah tersimpan pada database terpusat.
Fitur Utama aplikasi ini adalah sebagai berikut:
- Modul Data Riwayat Hidup / DRH.
- Modul Data Diklat / Pelatihan
- Modul Tugas Belajar
- Modul Mutasi (Kenaikan Pangkat, Pensiun, Mutasi masuk, dan Mutasi Keluar).
- Modul Kenaikan Gaji Berkala
- Modul Jabatan Fungsional
- Modul Dokumen Kepegawaian / arsip
- Modul Baperjakat
- Modul Cuti Pegawai
- Modul Data Keluarga
- Modul Data Pendidikan
- dll.
Spessifikasi Aplikasi
- Crossplatform.
- Aplikasi berbasis Web.
- Dapat dijalankan pada semua browser.
- Dikembangkan dengan Pemrograman PHP dan MySQL.
- Menggunakan Framework CodeIgniter.
- Menggunakan Framework Bootstrap.
Inormasi Selengkapnya silahkan hubungi kontak yang ada pada websiet ini.